Proses Kreatif Fotografi
Proses penciptaan karya seni foto tidaklah berbeda dengan metode penciptaan karya seni lainnya. Dalam membongkar tahapannya yang biasa dilakukan seorang pengkarya seni (foto) menggunakan metode kreatifnya Graham Wallas (1.Preparation, 2.Incubation, 3.Illumination, 4.Verification) atau metodenya David Cambell (ada tambahan Concentration sebelum Incubation). Marry Mace menemukan tahapan kreatif pada pengkarya seni (1.Conception, 2.Idea development, Making the artwork, 4.Finishing). Tahapan Mace sangatlah cair dan dialektif, antar tahapannya bisa berulang ke tahapan sebelum atau sesudah.
–
persis memang nggak, tapi outlinenya sebenarnya disitu2 aja kalau kita perhatikan lebih dalam, seperti punya Tom Kelly (ideo) juga sama esensinya cuma beda istilah dan pemenggalan/pemampatan tahapannya seperti yang lain. Proses kreatif secara personal memiliki subyektivitas yang tinggi, berbeda satu dengan lainnya, kalau kita lihat dari Mace teori2 tersebut bukanlah patron metode akan tetapi gambaran dari kebiasaan dari seorang pengkarya seni pada umumnya dan ini bisa menjadi jalan pendekatan bagi pemula. Kalau kita lihat wallas dan Cambell pun berangkat bukan untuk penciptaan seni tetapi membahas tahapan berfikir kreatif secara umum(bukan seni).
Published at :