People Innovation Excellence

Memadukan Karya Visual Artificial Intelligence dengan Adobe Photoshop

Dengan hadirnya teknologi Artificial Intelligence (AI) yang dapat menghasilkan gambar, kini media visual yang dapat digunakan oleh manusia bertambah banyak. Salah satu bentuk AI yang banyak digunakan adalah text-to-image, dengan cara memberikan kata kunci pada AI untuk menghasilkan sebuah gambar yang bersumber dari teks. AI lalu akan mengolah teks tersebut menurut data yang AI temukan dari berbagai sumber (salah satunya internet) menjadi sebuah gambar baru hasil pemikiran prompter (pengguna AI yang memberikan input teks).

Pada kesempatan kali ini, saya akan mencoba memadukan teknologi AI text-to-image dengan fotografi dan teknologi komputer grafis yang menggunakan aplikasi Adobe Photoshop. Subyek foto adalah sebuah mainan berbentuk mobil, dengan hasil akhir yang diinginkan berupa mainan mobil berukuran besar yang sedang berjalan di padang pasir. Metode yang digunakan adalah sebagai berikut :

1. Melakukan pemotretan mobil mainan, studio lighting
2. Membuat latar belakang padang pasir menggunakan AI generator “Wombot”
3. Melakukan penyuntingan foto mobil mainan dengan latar belakang AI
4. Menggunakan hasil gabungan foto mainan dengan AI sebagai “input image” pada AI generator
5. Hasil dari nomor 5 akan digabungkan lagi dengan subyek foto mobil mainan yang asli
6. Menguatkan efek pencahayaan yang dihasilkan AI pada mobil mainan
7. Menggunakan “masking tool” untuk menghasilkan gabungan yang halus antara mobil dengan AI

Berikut adalah hasilnya secara berurutan :




Published at :
Leave Your Footprint

    Periksa Browser Anda

    Check Your Browser

    Situs ini tidak lagi mendukung penggunaan browser dengan teknologi tertinggal.

    Apabila Anda melihat pesan ini, berarti Anda masih menggunakan browser Internet Explorer seri 8 / 7 / 6 / ...

    Sebagai informasi, browser yang anda gunakan ini tidaklah aman dan tidak dapat menampilkan teknologi CSS terakhir yang dapat membuat sebuah situs tampil lebih baik. Bahkan Microsoft sebagai pembuatnya, telah merekomendasikan agar menggunakan browser yang lebih modern.

    Untuk tampilan yang lebih baik, gunakan salah satu browser berikut. Download dan Install, seluruhnya gratis untuk digunakan.

    We're Moving Forward.

    This Site Is No Longer Supporting Out-of Date Browser.

    If you are viewing this message, it means that you are currently using Internet Explorer 8 / 7 / 6 / below to access this site. FYI, it is unsafe and unable to render the latest CSS improvements. Even Microsoft, its creator, wants you to install more modern browser.

    Best viewed with one of these browser instead. It is totally free.

    1. Google Chrome
    2. Mozilla Firefox
    3. Opera
    4. Internet Explorer 9
    Close