Bush in Brush Saya sedang membayangkan betapa keindahan itu hasil perjuangan benda-benda yg kita anggap kotor dan enggan kita bersentuhan dengannya. Begitupun kalau mereka adalah orang2 yg dengan gigih menjaga kebersihan lingkungan kita… Kalaupun kita tak sampai memberikan “award” untuk mereka, minimal kita tidak menyepelekannya, syukur2 kita bisa turut punya sumbangsih nyata. Salam kreatif.
Tag: socialmedia
Visual Experience Sebagai Inspirasi Kampanye di Social Media Bagian #4
Membaca Jaman Beda usia beda cara. Menurut Nielsen, Gen Z hanya 9% yg masih baca media cetak, sedang generasi saya mentransformasi bacaannya melalui gadgetnya. Ide ini diilhami oleh sedikitnya minat baca buku milenial yang semakin menurun. Namun masih menurut Nielsen generasi muda milenial masih membaca dan produktif menulis di media social. Apapun jangan berhenti baca,… Continue reading Visual Experience Sebagai Inspirasi Kampanye di Social Media Bagian #4
Ide Visual Social Media Tahun Politik
Tidak terasa sudah musim kampanye lagi. Suasana hati dan keakraban yang sudah terjalin menjadi rentan keretakan. Sosial media menjadi ajang untuk saling mempengaruhi konsituen kedua belah sisi. Mengingatkan netizen di sosial media dengan visual idea yang menggelitik dan humor diharapkan bisa menjaga suasana yang nyaman di tengah perseteruan yang mungkin terjadi. Ide visual disajikan dengan… Continue reading Ide Visual Social Media Tahun Politik