Fotografi lazim digunakan dalam penelitian antropologi visual. Foto menjadi eviden dalam penelitian tersebut. Melalui lembaran-lembaran foto, kisah sebuah bangsa, grup etnik terceritakan dengan beragam aspek. Peran fotografi dalam penelitian ini merupakan alat pendukung vital dalam menyingkap permasalahan. Objek utama dalam penelitian ini bukanlah fotografinya melainkan objek sosialnya. Ada beberapa penelitan yang menggunakan fotografi sebagai objek… Continue reading Penelitian di Dalam Praktik Fotografi Seni